Breaking News
Loading...
Kamis, 07 Mei 2015

Konsep Cinta menurut Islam

Assalamu'alaikum 

Cinta adalah perasaan jiwa, getaran hati, pancaran naluri. Dan terpautnya hati orang yang mencintai terhadap orang yang dicintainya, dengan semangat yang menggelora dan wajah yang selalu ceria. 

Indikator orang yang beriman di ukur dari seberapa besar cintanya kepada Allah melebihi cintanya kepada makhluk,harta ataupun tahta/kekuasaan.
Dalam islam cinta memiliki beberapa tingkatan ,contohnya adalah Cinta pada tingkat tertinggi adalah cinta kepada Allah, Rasulnya dan jihad didalamnya. Cinta pada tingkatan menengah adalah cinta terhadap keluarga dan  cinta pada tingkatan terendah adalah cinta yang lebih mengutamakan terhadap harta, keluarga melainkan cintanya terhadap Allah, rasul-Nya dan jihad didalamnya.
Dari tingkatan-tingkatan diatas maka akan menimbulkan efek-efek yang berbeda,seperti pada tingkatan tertinggi.Pada tingkatan ini seseorang akan selalu mendahulukan cinta kepada Allah dan juga kepada Rasulnya melebihi cintanya kepada apapun.Orientasinya hanya akan kepada Allah dan Rasul dan akan rela berjihad dijalannya.Seseorang akan mengikuti tuntunan dari Allah dan Rasul dan menganggap ketetapan Allah akan lebih baik dari pada manusia lainnya.

Pada tingkatan menengah akan terciptanya cinta kepada keluarga dll,cinta merupakan fitrah dari Allah ,jika tidak ada cinta antara suami-istri atau keluarga maka tidak akan tercipta anak ataupun cucu.Jika tidak ada cinta saling mengasihi kepada sesama manusia maka tidak akan ada hubungan antara bangsa ,teman dll.Saling mengasihi antar manusia akan menciptakan hubungan sosial yang akan menjalin persaudaraan dan juga ta'aruf.

Pada tingkat rendah Cinta jenis ini ada beberapa macam:
1. Mencintai thougut dan sesembahan selain Allah, seperti menyembah 
manusia, batu dsb.
2. Menjalin tali kasih kepada musuh-musuh Allah. 
3. Mengumbar syahwat dan berkubang dalam Lumpur kekejian dan kehinaan.
4. Mencintai ayah, ibu, anak, istri, suami, keluarga, karir, tanah air melebihi cintanya kepada Allah, Rasul-Nya dan Jihad dijalan-Nya.

Cinta tidak selalu berbuah keindahan ,terkadang kita bisa saja terjerumus kedalam cinta tingkat rendah ,seseorang bisa saja lalai cinta dari Allah dan bahkan melupakan kewajibannya kepada Allah dan lebih cinta kepada selain Allah .

1 komentar:

  1. "JUDI POKER | TOGEL ONLINE | TEMBAK IKAN | CASINO | JUDI BOLA | SEMUA LENGKAP HANYA DI : WWW.DEWALOTTO.CLUB
    DAFTAR DAN BERMAIN BERSAMA 1 ID BISA MAIN SEMUA GAMES YUKK>> di add WA : +855 69312579 "

    BalasHapus

 
Toggle Footer